www.bisnistoday.co.id
Kamis , 19 September 2024
Home GLOBAL Kawasan Global Gabriel Attal Ditunjuk Sebagai Perdana Menteri Prancis
Kawasan Global

Gabriel Attal Ditunjuk Sebagai Perdana Menteri Prancis

BENDERA PRANCIS
BENDERA NEGARA Prancis beberapa waktu lalu./
Social Media

PARIS, Bisnistoday –  Pasca pengunduran diri Perdana Menteri Prancis, Elisabeth Borne, maka Presiden Prancis Emmanuel Macron menunjuk Gabriel Attal sebagai Perdana Menteri. Gabriel Attal tercatat sebagai PM termuda Prancis dengan usia baru 34 Tahun.

“Presiden menunjuk Gabriel Attal sebagai perdana menteri, dan menugaskanna untuk membentuk pemerintahan,” dalam keterangan Macron yang dikutip dair AFP. Seperti diketahui Attal merupakan kepada pemerintahan termuda dan pertama di Prancis, dan secara terbuka menyatakan dirinya sebagai gay.

Sementara, Elistabeth Borne, telah mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Perdana Menteri, bersama seluruh anggota pemerintahan. Elisabeth tercatat mendudukan PM Prancis kurang dari dua tahun.

Sementara, Attal merupakan salah satu tokoh peling popular di pemerintahan Prancis, yang sama sebelumnya pernah menduduki sebagai Menteri Pendidikan.

GABRIEL ATTAL
Gabriel Attal sebagai PM termuda Prancis./

Elisabeth Borne mengundurkan diri  setelah menajdi sejak Mei 2022 lalu. Menurut keterangan Istana Elysee, bahwa Bourne besarta anggota kabinet akan tetap menjalankan tugasnya hingga pemerintah baru terbentuk.

Sementara itu sebuah lembaga survey Harris Interactive juga menyebut penunjukkan Attal membawa angin segar bagi Prancis.”Duo Macron-Attal dapat memberikan kehidupan baru (bagi pemerintah),” demikian pernyataan lembaga tersebut./Reuters/Ant

Arsip

BISNISTODAY – INSPIRE YOUR BUSINESS

PERTAMINA IS THE ENERGY

TAWWAFI TOUR LUNCURKAN PAKET UMROH

SOROTAN BISNISTODAY

Beritasatu Network

Related Articles

Iran Israel
Kawasan Global

Israel Peringatkan Serangan Balik ke Houthi-Yaman Atas Serangan Rudal

JAKARTA, Bisnistoday – Israel memperingatkan atas serangan balasan dari Houthi -Yaman, yang...

Kota Dhaka
Kawasan Global

Pengusaha Diminta Berhati-hati Bertransaksi Perbankan Dengan Bangladesh

JAKARTA, Bisnistoday - Kementerian Perdagangan mengimbau para pelaku usaha Indonesia untuk berhati-hati...

Bangladesh
Kawasan Global

Kemenlu Terbitkan Imbauan Cermati Darurat Pemerintah Bangladesh

JAKARTA, Bisnistoday – Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) menerbitkan himbauan khusus kepada masyarakat...

Kawasan Global

Bangladesh Darurat Militer Seiring Protes Besar Mayoritas Rakyat

DHAKA, Bisnistoday – Sejalan dengan demontrasi besar seluruh negeri,  Perdana Menteri Shikh...