www.bisnistoday.co.id
Minggu , 9 Februari 2025
Home VIDEO Bola Panas Jelang Seratus Hari Kabinet Merah Putih
VIDEO

Bola Panas Jelang Seratus Hari Kabinet Merah Putih

Social Media

JAKARTA, Bisistoday – Presiden Prabowo Subianto dan Wapres Gibran Rakabumingraka telah menjalankan amanah rakyat sejak dilantik pada Minggu, 20 Oktober 2024 lalu. Hingga sekarang ini, sekitar akhir bulan Januari 2025, pemerintahan Prabowo-Gibran genap berusia 100 hari.

Sejak dilantik, Presiden Prabowo telah menunjuk para menteri dan wakil menteri serta kepala badan hingga lengkap roda pemerintahan berputar. Gebrakan awal dilakukan Presiden Prabowo, menerbitkan aturan penghapusan utang Usaha Mikro terdampak covid-19, mempersiapkan kemandirian pangan dan energi, kenaikan pajak 12% awal tahun barang mewah disertai stimulus, maupun program Makan Bergizi Gratis (MBG).

Inilah ulasan, Ketum APKLI, dr. Ali Mahsun Atmo mengenai 100 hari Kabinet Merah Putih./

Arsip

BISNISTODAY – INSPIRE YOUR BUSINESS

PERTAMINA IS THE ENERGY

TAWWAFI TOUR LUNCURKAN PAKET UMROH

SOROTAN BISNISTODAY

Beritasatu Network

Related Articles

Menteri PUPR
VIDEO

World Water Forum Ke-10 Ditutup Menteri PUPR

NUSA DUA, Bisnistoday - Perhelatan World Water Forum (WWF) ke 10 tahun...

Wali Kota Cilegon
VIDEO

Kementerian PUPR Perbaiki Jalan Daerah di Kota Cilegon

CILEGON, Bisnistoday – Pemerintah melalui Kementerian PUPR tengah melaksanakan perbaikan jalan daerah...

VIDEO

PT Cemindo Gemilang Tbk Bantu Sertipikasi Tukang

JAKARTA, Bisnistoday - Semen Merah Putih Dukung Sertifikasi Kompetensi Pekerja Konstruksi JAKARTA,...

VIDEO

Museum Bakal Disiapkan di Kawasan Borobudur

MAGELANG, Binsistoday =- Kementerian PUPR dalam hal ini Balai Pelaksana di wilayah...